Advertisement
Update Perolehan Suara Sementara Pemilu 2024 DPRD Bantul, Lengkap Per Dapil

Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL—Penghitungan suara Pemilihan Legislatif (Pileg) DPRD Bantul pada Pemilu 2024 sudah mencapai 59,55% (2.202 suara) dari total 3.166 TPS per Kamis (22/2/2024) pukul 20.00 WIB. Berikut rekap sementara perolehan suara terbanyaknya.
Dikutip dari laman resmi KPU, Pileg di Bantul tahun ini terdiri dari 6 daerah pemilihan (dapil) yang memperebutkan total 45 kursi DPRD Bantul. Rinciannya, Dapil 1 (Bantul, Sewon) 8 kursi; Dapil 2 (Banguntapan, Piyungan) 8 kursi; Dapil 3 (Imogiri, Pleret, Dlingo) 7 kursi; Dapil 4 (Kretek, Pundong, Bambanglipuro, Jetis) 8 kursi; Dapil 5 (Srandakan, Sanden, Pandak, Pajangan) 7 kursi; dan Dapil 6 (Kasihan, Sedayu) 7 kursi.
Advertisement
BACA JUGA: Hitung-hitungan Kursi Parpol Besar di DPRD Bantul, PKB Yakin Tambah, Gerindra Susut
Berikut perolehan suara sementara masing-masing dapil*
Dapil 1 (Bantul, Sewon), 8 kursi
- Subhan (PKB) : 2.345 suara
- Theodora Ratna (PDIP) : 1.956 suara
- Yuliana Tumonglo (Demokrat) : 1.611 suara
- Fachruddin (PAN) : 1.399 suara
- Pramu Diananto (PDIP) : 1.270 suara
- Petrus Lanjar (Gerindra) : 1.241 suara
- Aryunadi (PDIP) : 1.158 suara
- Imam Santosa (Golkar) : 969 suara
- Herdimas (Golkar) : 964 suara
- Suwandi (Ummat) : 890 suara
Dapil 2 (Banguntapan, Piyungan) 8 kursi
- Mahmudin (PKB) : 4.054 suara
- Nur Yuni Astuti (PDIP) : 3.828 suara
- Titis Ajeng (Gerindra) : 2.609 suara
- Teguh Santoso (Golkar) : 1.678 suara
- Salsha Aurellia (PAN) : 1.613 suara
- Ahmad Agus Sofyan (PKS) : 1.459 suara
- Mery Anggraeni (Gerindra) : 1.280 suara
- Edy Prabowo (Demokrat) : 1.276 suara
- Krisa Mareta (PDIP) : 1.224 suara
- Yudha PW (PDIP) : 1.094 suara
Dapil 3 (Imogiri, Pleret, Dlingo) 7 kursi
- Hanung Raharjo (PDIP) : 7.758 suara
- Suratun (PAN) : 3.931 suara
- Rony Wijaya (Demokrat) : 3.654 suara
- Suratman (PDIP) : 3.647 suara
- Yasmuri (PKB) : 3.602 suara
- Mas'ud Fahlevi (PKB) : 3.502 suara
- Dhony Kristanto (Gerindra) : 3.463 suara
- Sri Rahayu (Golkar) : 2.926 suara
- Suryono (Golkar) : 2.908 suara
- Sudaryanti (PDIP) : 2.796 suara
Dapil 4 (Kretek, Pundong, Bambanglipuro, Jetis) 8 kursi
- Dwi Kristiantoro (PDIP) : 4.963 suara
- M. Dhavid (PKS) : 4.592 suara
- Paidi (Golkar) : 4.279 suara
- Pambudi Mulya (PDIP) : 4.118 suara
- Herry Fahamsyah (PAN) : 3.666 suara
- Ani Widayani (PDIP) : 3.793 suara
- Sukardiyono (PKB) : 2.917 suara
- Suradal (PKB) : 2.818 suara
- Sefti Indra (Gerindra) : 2.530 suara
- Bambang Gunawan (PKB) : 2.373 suara
Dapil 5 (Srandakan, Sanden, Pandak, Pajangan) 7 kursi
- Dodi Purnomo (PDIP) : 3.085 suara
- Heru Nugroho (PDIP) : 1.599 suara
- Heru Sudibyo (Golkar) : 1.417 suara
- Sugeng Sudaryanta (PDIP) : 1.272 suara
- Jumirin (Gerindra) : 1.261 suara
- Nur Huda Waskita (PKS) : 1.198 suara
- Mochlas Akhsanu (PBB) : 1.083 suara
- Sapta Sarosa (PPP) : 1.096 suara
- Anton Wahono (PDIP) : 1.055 suara
- M. Agus Salim (PKB) : 1.000 suara
- Jumakir (PKB) : 896 suara
Dapil 6 (Kasihan, Sedayu) 7 kursi
- Sapto Priyono (Golkar) : 3.037 suara
- Johan Munandar (PKB) : 2.778 suara
- Purwana (PDIP) : 2.729 suara
- Datin Wisnu (Gerindra) : 2.697 suara
- Bibit Rustamta (Nasdem) : 2.697 suara
- Damba Aktivis (PAN) : 2.662 suara
- Jumakir (PPP) : 2.289 suara
- Arif Haryanto (PKS) : 1.844 suara
- Hyacinta Dyah (PDIP) : 1.690 suara
- Agustinus S. (PDIP) : 1.672 suara
*Hanya didasarkan pada perolehan suara terbanyak per dapil
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

2 Orang Jadi Korban Penganiayaan Saat Konvoi Persib, Polisi Lakukan Penyelidikan
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal Kereta Bandara Xpress Hari Ini Minggu 25 Mei 2025, Berangkat dari Stasiun Tugu, Wates dan YIA
- Cuaca Hari Ini Minggu 25 Mei 2025: DIY Hujan Ringan
- Jadwal Bus DAMRI Hari Ini Minggu 25 Mei 2025: Dari Bandara YIA ke Jogja
- Jadwal Angkutan Jurusan Malioboro ke Pantai Baron Gunungkidul PP Minggu 25 Mei 2025, Tiket Bisa Dipesan di Traveloka
- Fazzio Modifest, Modif Tipis-tipis Tetap Bisa Tampil Modis
Advertisement